Minggu, 06 Mei 2012

Mendisable Task Manager


Task Manger merupakan fitur penting dalam operasi computer. Pada beberapa tempat, misalnya warnet, Task Manager biasanya didisable dan bisa dikatakan memiliki nasib yang sama dengan regedit, run, search, control panel dan command prompt yang biasanya didisable demi alasan kemanan. Kita juga dapat melakukan hal tersebut, caranya:
  1. Klik start, run dan ketikkan regedit, Ok
  2. Masuk ke direktori ini:
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\Currentversion\Policies\System
  1. Klik kanan dan buat DWORD Value baru dan ketikkan “DisableTaskMgr” tanpa tanda petik dan isikan valuenya menjadi 1 untuk Disable dan 0 untuk enable
  2. Restart computer

Selamat mencoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar